Berita ❯ Kota Padang
2020 Kantong Plastik Diganti Dengan Tas Belanja
TVRI Sumatera Barat • Seputar Sumbar 12 Maret 2019 JAM 06:49:35 WIB

Dinas lingkungan hidup (DLH) Kota Padang gencar mensosialisasikan untuk mengurangi penggunaan bahan plastik bagi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Pertauran ini telah tertuang dalam perwako no 36 tahun 2018.
Di awal tahun 2020 nanti semua jenis plastik tidak akan di gunakan lagi, hingga saat ini dinas lingkungan hidup terus melakukan sosialisasi ke pengusaha ritail dan instansi terkait. Nantinya kantong kresek atau plastik ini akan di ganti dengan tes belanja di setiap supermarket dan swalayan atau usaha ritel yang ada di Kota Padang ini. Karena mengguanakan bahan jenis plastik ini sama sekali tidak baik/ salah satunya dapat mencemari lingkungan.
Dengan adanya sosialisasi ini kepada masyarakat dan pemilik usaha ritel dapat menekan pengurangan menggunakan bahan plastik, sehingga tercipta lingkungan yang bersih.
Wartawan : SAWAL NUR /JONI BAKRI
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Penertiban PKL di Pantai Padang Ricuh, Pedagang Lempar Petugas dengan Batu
10 Juli 2025 JAM 13:14:33 WIB

Satreskrim Polresta Padang Ringkus Pelaku Pencurian Warung Kelontong di Jalan Imam Bonjol
10 Juli 2025 JAM 13:05:17 WIB

Abaikan Teguran Petugas, Sejumlah Bangunan Liar di Simpang Aru Dibongkar Satpol PP Padang
08 Juli 2025 JAM 19:08:08 WIB