Berita ❯ Kabupaten Tanah Datar
Seratus Hektar Sawah Kekeringan
TVRI Sumatera Barat • Pertanian 18 Mei 2019 JAM 06:22:37 WIB

Petani dikenagarian parambahan mengeluhkan burunya saluran irigasi mereka. Kondisi ini mengakibatkan seratus hektar lebih areal persawahan warga kini kekeringan dan hanya ditanami komuditi jagung dan ubi. Seratus hektar lebih lahan pertanian warga di kenagarian parambahan, Kecamatan Lima Kaum Tanah Datar terancam kekeringan. Hal ini disebabkan karena tidak memadainya saluran irigasi di areal persawahan warga tersebut.
Akibat buruknya saluran irigasi petani, petani setempat melakukan alih fungsikan areal persawahan menjadi lading.Walinagari parambahan mengatakan, dari 4 Jorong di Kenagarian parambahan, dua Jorong mengalami kekeringan yang cukup parah. Sementara, dua jorong lainnya masih bias dialiri air meski dalam volume yang kecil.Kini, masyrakat sangat berharap adanya perhatian dari Pemerintah Kabupaten Tanah Datar. Jika hal ini dibiarkan, dikhawatirkan para petani akan terus merugi.
Wartawan : ERICKA
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Rumah Penjaga SMP 40 Padang di Ulak Karang Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp100 Juta
11 Januari 2026 JAM 06:13:59 WIB
Normalisasi Pasca Banjir, Perumda AM Padang Lakukan Perbaikan Jaringan Pipa Distribusi
10 Januari 2026 JAM 19:43:38 WIB
Ukir Sejarah, Mentawai Ajukan Diri Jadi Tuan Rumah 5 Cabor Porprov Sumbar 2026
10 Januari 2026 JAM 06:08:05 WIB