Berita ❯ Kabupaten Tanah Datar
6 168 KOTAK SUARA TIBA 12 DIANTARNYA RUSAK
TVRI Sumatera Barat • Politik 03 November 2023 JAM 06:00:00 WIB
Sebanyak 6168 kotak suara pemilihan umum 2024 telah tiba di Kabupaten Tanah Datar. kotak suara tersebut kini disimpan di Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum, Kpu, Di Kenagarian Lima Kaum, Kecamatan Lima Kaum atau berjarak lebih kurang 10 kilometer dari Kantor Kpu Tanah Datar. Selain petugas Kpu, mulai 1 november, kotak suara dijaga oleh Petugas Kepolisian dan dipantau oleh cctv. Menurut salah Seorang Komisioner Kpu Tanah Datar, Kotak Suara tersebut tiba di Tanah Datar pada senin lalu. dari 6.168 kotak suara, ditemukan sebanyak 12 kotak suara dalam kondisi rusak. Kerusakan tersebut telah dilaporkan ke komisi pemilihan umum ri untuk ditindak lanjuti dan nantinya akan diganti.
Wartawan : ERICKA YULIDRA MARTA
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Usai Naik Status Siaga, Gunung Marapi Sumbar Erupsi Lima Kali Hari Ini
07 November 2024 JAM 21:20:58 WIB
BPVP Padang Tawarkan Pelatihan Vokasi Gratis dan Bersertifikat untuk Tenaga Kerja Siap Pakai
07 November 2024 JAM 21:18:49 WIB
Tingkatkan Keselamatan, KAI Divre II Sumatera Barat Telah Tutup 20 Perlintasan Sebidang pada 2024
07 November 2024 JAM 21:15:50 WIB