Berita ❯ Kota Padang
GUBERNUR LEPAS KONTINGEN SUMBAR MENUJU PORWIL
TVRI Sumatera Barat • Olahraga 29 Oktober 2023 JAM 06:00:00 WIB
Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah melepas sekaligus membuka Training Center Atlet Sumbar yang disiapkan ke Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) Sumatera Xi Riau di halaman Kantor Gubermur Jalan Sudirman, Padang. Porwil Sumatera Xi akan digelar pada 4 sampai 14 november di Riau, Kontingen Atlet Sumbar terdiri dari 227 atlet dan mengikuti 10 cabang olahraga. Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi mengatakan semangat sumpah pemuda merupakan momen membangkitkan semangat para atlet untuk berjuang di Porwil Sumatera Di Riau. Gubernur berharap para duta-duta olahraga Sumatera Barat bisa mengharumkan nama Sumatera Barat di tingkat Nasional, dan dalam tahapan persiapan ini, Kontingen Sumbar mampu mempersiapkan diri sebaik mungkin agar mampu merealisasikan target di Riau.
Wartawan : IRWAN SANTOSO/ TUA SAMAN SIREGAR
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Puskesmas Ulak Karang Kota Padang Buka Pelayanan Kesehatan Gratis Bagi yang Berulang Tahun Setiap Selasa dan Sabtu
11 Februari 2025 JAM 14:14:53 WIB

Serahkan Bonus Atlet Forki, Anandya Dipo dan Hamdanus: Mari Berkolaborasi di KONI Majukan Olahraga Sumbar
09 Februari 2025 JAM 09:54:11 WIB