Berita ❯ Kabupaten Pesisir Selatan
TAMU INAP HOTEL TURUN 50 PERSEN
Kontributor Daerah • Ekonomi 22 Mei 2021 JAM 12:55:20 WIB
Penurunan tamu inap terjadi saat penutupan objek wisata di pesisir selatan. Pada momen lebaran, biasanya kamar hotel telah penuh dipesan oleh para tamu inap yang rata-rata dari luar provinsi. Namun ditengah pandemi Covid-19 serta kebijakan Pemerintah menutup kawasan wisata pada daerah yang berada di zona oranye penyebaran Covid-19, maka dampaknya sangat terasa dengan terjadinya penurunan tamu inap hingga 50%. bahkan saat awal lebaran, hanya terdapat tamu inap di 5 kamar.
Akibat kebijakan tersebut, banyak tamu dari luar provinsi yang belum bisa datang ke kawasan wisata Pesisir Selatan dan menginap di kamar hotel. Namun setelah wisata dibuka, para tamu juga belum meningkat siginifikan.
Wartawan : BAMBANG PUTRA NIKO
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Polda Sumbar Musnahkan 25,41 Kg Ganja, Wakapolda: Sumbar Kini Jadi Daerah Target Distribusi
14 Januari 2026 JAM 23:13:12 WIB
Genjot Prestasi Olahraga, Dispora Percepat Pencairan Anggaran KONI Sumbar
14 Januari 2026 JAM 22:33:53 WIB
Pastikan Pulih Cepat, Wabup Solok Tinjau Kesiapan Ground Breaking Rehabilitasi Lahan Sawah Terdampak Bencana
14 Januari 2026 JAM 22:32:30 WIB