Berita ❯ Kota Padang
Kualitas Udara Di Sumbar Belum Berbahaya
Kontributor Daerah • Seputar Kota Padang 17 Oktober 2019 JAM 06:03:35 WIB

Kabut asap yang menyelimuti daerah Sumatera Barat beberapa hari belakangan ini belum membahayakan untuk kesehatan masyarakat. Kualitas udara saat ini masih dalam kategori sehat berada pada PM 24 hingga PM 30.
Sudah sempat menghilang di guyur hujan Kabut Asap yang menyelimuti Sumatera Barat namun 3 hari belakangan ini muncul kembali. Kabut Asap kiriman dari provinsi tetangga masih menyelimuti Sumatera Barat terutama pagi hingga siang hari.
Kualitas udara di Sumatera Barat belakangan ini sempat mengalami penurunan dari hari biasa nya. Namun belum berbahaya untuk kesehatan, masih kategori sehat untuk kesehatan manusia.
Dinas lingkungan hidup Sumatera Barat menghimbau masyarakat mengurangi aktifitas di luar ruangan banyak minum air putih dan memakai masker beraktifitas di luar ruangan.
Wartawan : DELIMA- AGUSRI
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Pariaman Terancam Kehilangan Atlet, Siap Bela Daerah Lain Jika Tak Ikut Porprov 2026
18 Januari 2026 JAM 21:11:38 WIB
Seleksi Petugas Haji Daerah 2026 Dibuka, Berikut Syarat Lengkap dan Jadwal Tesnya
18 Januari 2026 JAM 21:10:08 WIB
Polisi Sita 24 Ribu Butir Obat Keras di Mungka, Pemuda 22 Tahun Ditangkap
18 Januari 2026 JAM 21:08:41 WIB