Berita ❯ Kabupaten Agam
PENDAFTARAN DPTB HARI TERAKHIR
TVRI Sumatera Barat • Politik 07 Februari 2024 JAM 06:00:00 WIB

Jajaran KPU Kabupaten Agam menghimbau masyarakat untuk segera melaporkan diri ke panitia pemilihan Kecamatan atau KPU, terutama yang sedang menjalani tugas pada saat hari pencoblosan pada 14 Februari 2024, hal ini guna memastikan diri agar tidak terjadi masalah penggunaan hak pilih.
Lizawati Fitri, komisioner KPU Agam divisi perencanaan data dan informasi mengatakan, data pemilih tambahan selalu bergerak dan pada hari ini terakhir penetapannya, selain dari jajaran ASN dan karyawan swasta, data pemilih tambahan atau DPTB juga banyak di petugas lapas dan tahanan.
Data diperkirakan mencapai 2000 pemilih di Kabupaten Agam, untuk memastikan jumlahnya, data pemilih tambahan dapat diketahui secara pasti pada 8 Februari 2024 besok. Selain itu, jumlah daftar pemilih tetap atau DPT di Agam berjumlah 388 ribu pemilih, dengan jumlah TPS mencapai 1721 titik
Wartawan : RUDI YUDISTIRA
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Gedung Fakultas Kesehatan Masyarakat Unand Jati Kebakaran, Kerugian Capai Rp4 Miliar
08 Mei 2025 JAM 22:19:23 WIB

Dugaan 10 Pelanggaran PSU Pasaman, Bawaslu Sumbar: Semua Sudah Ditindak Sesuai Prosedur
08 Mei 2025 JAM 22:00:11 WIB

Satpol PP Padang Bongkar Lapak Liar PKL di Area Parkir Pasar Bandar Buat
07 Mei 2025 JAM 20:42:21 WIB