Berita ❯ Kabupaten Pasaman
HARGA 3 JENIS BBM NAIK DI SUMBAR
TVRI Sumatera Barat • Pemerintahan 06 Juli 2023 JAM 06:00:00 WIB
.mpg_snapshot_00.26.146.jpg)
Pt pertamina melakukan penyesuaian harga bahan Bakar atau bbm Minyak umum sejak 1 Juli 2023 , termasuk untuk Wilayah Sumatera Barat. Senior officer commrel pertamina Sumbagut Mohhammad Nur Imam mengatakan, ada tiga jenis bbm yang naik mengalami kenaikan harga terhitung 1 Juli 2023, yakni Pertamax Turbo, Dexlite, Dan Pertamina Dex. Sementara harga bbm jenis lainnya seperti Pertamax Dan Pertalite tidak berubah dan masih seperti harga biasanya. Kenaikan harga ini menyesuaikan dengan tren rata-rata publikasi harga minyak dunia dan mengacu pada keputusan kementerian enegeri dan sumber daya mineral nomor 245 k tahun 2022 sebagai perubahan atas keputusan kementerian esdm nomor 62 k tahun 2020 tentang formula harga dasar dalam perhitungan harga jual eceran jenis bahan bakar minyak umum jenis bensin dan Minyak Solar yang disalurkan melalui stasiun pengisian bahan bakar umum.
Wartawan : NURUL QALBI/ BIMA PRASETYA
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Polda Sumbar Musnahkan Barang Bukti 87 Kg Ganja dari Dua Kasus Besar
20 November 2025 JAM 18:17:27 WIB
Polda Sumbar Ungkap 28 Kasus Narkoba, Sita 172 Kg Ganja dan 247 Gram Sabu
19 November 2025 JAM 20:22:16 WIB