Berita ❯ Kabupaten Tanah Datar
STAF DAN 3 KOMISIONER KPU TANAH DATAR DIPERIKSA BAWASLU
TVRI Sumatera Barat • Politik 04 Januari 2023 JAM 06:00:00 WIB
.mpg_snapshot_00.04.346.jpg)
BAWASLU Tanah Datar melakukan klarifikasi kepada KPU terhadap laporan peserta yang tidak lolos seleksi PPK. Dari dua laporan yang teregister, terdapat 6 orang terlapor dari pelapor pertama.
Klarifikasi yang telah dilakukan yakni terhadap satpam KPU selaku pewawancara peserta seleksi dan 3 komisioner KPU, sedangkan dua komisioner KPU lainnya masih dalam tahap pemanggilan. Hamdan, ketua BAWASLU Tanah Datar menyampaikan jika pihaknya belum bisa menarik kesimpulan terhadap hasil klarifikasi dengan KPU Tanah Datar. Seluruh kesimpulan dan rekomendasi baru bisa diketahui setelah selesai pemeriksaan terlapor dan saksi yang kemudian diplenokan dan agendanya juga belum ditetapkan oleh BAWASLU.
Wartawan : ERICKA YULIDRA MARTA
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Kecelakaan Sepeda Motor dengan Truk di Indarung Padang, Dua Orang Meninggal Dunia
03 Oktober 2025 JAM 19:02:25 WIB

Pastikan Pengolahan dan Distribusi Makanan Berjalan Baik, Polres Payakumbuh pantau SPPG Yayasan Kemala Bayangkari
03 Oktober 2025 JAM 17:22:46 WIB

Dugaan Indikasi Eksploitasi Anak, Satpol PP Lakukan Penertiban di Lampu Merah Kawasan Padang Barat
03 Oktober 2025 JAM 16:03:39 WIB