Berita ❯ Kota Solok
POLRES SOLOK DAN RATUSAN PENGGIAT SEPAK BOLA GELAR TAHLIL DAN DOA BERSAMA
TVRI Sumatera Barat • Keagamaan 06 Oktober 2022 JAM 06:00:00 WIB

Kepolisian Resor Solok Arosuka menggelar acara tahlilan dan doa bersama untuk para korban insiden kanjuruhan di Kota Malang Provinsi Jawa Timur. Kegiatan ini juga di ikuti oleh 325 orang perwakilan para suporter dan pemain sepak bola yang ada di Kabupaten Solok. Kapolres Solok Akbp Apri Wibowo dalam arahannya mengucapkan belangsungkawa kepada korban dalam insiden yang melanda persepakbolaan indonesia saat ini.
Tahlilan dan doa bersama ini dilakukan sebagai bentuk rasa empati terhadap korban yang meninggal dan mendoakan kesembuhan untuk para korban yang sakit. Selain itu Kapolres Solok juga mengajak seluruh masyarakat untuk mendoakan para korban dalam tragedi Kanjuruhan Malang. Diharapkan kejadian atau tragedi Kanjuruhan tidak terulang lagi. Baik itu di daerah lain ataupun di Kabupaten Solok.
Wartawan : ARIE PRATAMA SETIAWAN
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Gedung Fakultas Kesehatan Masyarakat Unand Jati Kebakaran, Kerugian Capai Rp4 Miliar
08 Mei 2025 JAM 22:19:23 WIB

Dugaan 10 Pelanggaran PSU Pasaman, Bawaslu Sumbar: Semua Sudah Ditindak Sesuai Prosedur
08 Mei 2025 JAM 22:00:11 WIB

Satpol PP Padang Bongkar Lapak Liar PKL di Area Parkir Pasar Bandar Buat
07 Mei 2025 JAM 20:42:21 WIB