Berita

Berita Seputar Sumatera Barat

BeritaKabupaten Agam

JUMLAH HEWAN KURBAN MENINGKAT DI MANINJAU

TVRI Sumatera BaratSosial 12 Juli 2022 JAM 06:00:00 WIB

Jumlah hewan kurban di Kabupaten Agam terus meningkat di kenagarian maninjau, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam. Meski menghadapi berbagai kendala dan tantangan ekonomi pasca pandemi covid-19, bahkan adanya wabah penyakit mulut dan kuku yang sedang melanda hewan ternak seperti sapi, tidak menghalangi semangat masyarakat untuk melaksanakan ibadah umat mulim tersebut.

Salah seorang tokoh masyarakat maninjau asri imam sampono, mengatakan jumlah kurban tahun lalu di Nagari Maninjau diperkirakan hanya 70 orang. Sedangkan di tahun ini mencapai 89 ekor sapi dan kambing. Di Masjid Ummil Qura. jorong bancah tahun lalu hanya 12 ekor sapi. Sedangkan tahun ini meningkat menjadi 14 ekor sapi, ditambah perantau tiga ekor sapi.

Wartawan : RUDI
Editor : PPID TVRI SUMBAR


❝❞ Komentar Anda

Berita Lainnya

Berita Terkini Seputar Sumatera Barat