Berita ❯ Kota Padang
POLRESTA PADANG TELAH AMANKAN 31 ORANG DIDUGA PUNGLI
TVRI Sumatera Barat • Kriminalitas 08 Mei 2022 JAM 06:00:00 WIB
Polresta Padang terus gencar mengamankan pelaku - pelaku yang melakukan Pungutan Liar Atau Pungli di sejumlah objek wisata di Padang.Hingga hari kelima lebaran,Polresta Padang telah mengamankan 31 orang di kawasan pantai Padang,pantai air manis,Lubuk Begalung,dan Koto Tangah.
Kapolresta Padang,Kombespol Imran Amir mengatakan.Setengah dari 31 pelaku di duga Pungli itu sudah dinyatakan terbukti melakukan tindakan pidana karena memiliki barang bukti lengkap,serta yang lainnya masi dalam penyelidikan.Para pelaku pungli tersebut memakai modus menjadi juru parkir dengan meminta harga parkir di atas aturan Pemerintah dan tidak memberikan karcis parkirnya.Selain itu,mereka juga diamankan berdasarkan keresahan masyarakat dengan melakukan pemaksaan meatas namakan sumbangan pemuda.
Wartawan : REDO JAYUSMAN
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Satpol PP Padang Tertibkan Kafe Karaoke yang Resahkan Warga di Dadok Tunggul Hitam dan Anak Aia
04 Juli 2025 JAM 00:10:20 WIB

Pukul Kepala Istri dengan Palu Hingga Luka Berat, Seorang Pria di Payakumbuh Diringkus Polisi
04 Juli 2025 JAM 00:05:11 WIB

Penemuan Mayat Laki-laki Tanpa Identitas di Pantai Pasir Putih Lengayang Kambang Pesisir Selatan
04 Juli 2025 JAM 00:00:16 WIB