Berita ❯ Kabupaten Solok selatan
GAUN DARI DAUR ULANG SAMPAH
TVRI Sumatera Barat • Lingkungan 06 Januari 2022 JAM 06:00:00 WIB
Tidak hanya Gaun beberapa Produk pendukung lainnya juga dapat dihasilkan dari Barang Bekas tersebut diantaranya Tas Tangan, Tas Fashion, Aksesoris Sepatu, Sandal dan Produk Unik lainnya.Salah seorang Diseiner Daur Ulang Sampah di Solok Selatan Riza Lili Novianti mengatakan pemanfaatan Daur Ulang Sampah untuk dijadikan Barang atau Produk yang berguna selain membuat lingkungan menjadi bersih dari penumpukan sampah kegiatan ini juga memiliki Nilai Ekonomis. Hampir semua jenis sampah dan barang bekas yang bisa dijadikan Produk yang bermanfaat ini diantaranya Plastik Bekas, Koran Bekas, Botol Minuman Bekas, Karung bekas hingga Kantong Kresek Bekas.
Untuk memperkenalkan Produk Hasil Daur Ulang Barang Bekas ini diperlukan Promosi dengan mengikuti berbagai Iven dan kegiatan yang digelar di masyarakat.Selain itu juga bisa memberikan edukasi kepada masyarakat untuk dapat memanfaatkan barang bekas atau barang tidak berguna untuk dijadikan sebuah Produk yang memiliki Nilai Tinggi dan dapat digunakan.
Wartawan : DIKY LESMANA
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat

Gedung Fakultas Kesehatan Masyarakat Unand Jati Kebakaran, Kerugian Capai Rp4 Miliar
08 Mei 2025 JAM 22:19:23 WIB

Dugaan 10 Pelanggaran PSU Pasaman, Bawaslu Sumbar: Semua Sudah Ditindak Sesuai Prosedur
08 Mei 2025 JAM 22:00:11 WIB

Satpol PP Padang Bongkar Lapak Liar PKL di Area Parkir Pasar Bandar Buat
07 Mei 2025 JAM 20:42:21 WIB