Berita ❯ Kota Padang
BPS MENDATA ANGKA KEMISKINAN SELAMA PANDEMI
TVRI Sumatera Barat • Ekonomi 28 Januari 2021 JAM 06:48:59 WIB
Secara umum pandemi COvid-19 sangat berpengaruh terhadap perekonomin dan tingkat kemiskinan masyarakat. Hingga saat ini, BPS Sumatera Barat sedang melakukan pendataan jumlah penduduk miskin yang ada di Sumatera Barat, dan ditargetkan akan selesai pada bulan Februari 2021. Pada bulan Maret 2020 lalu, BPS Sumatera Barat mencatat tingkat kemiskinan di Sumatera Barat yakni sebesar 6,28 persen, angka tersebut ternyata mengalami penurunan dibandingkan survai pada bulan september 2020 lalu, yakni sebesar 6,29 persen.
Plt kepala BPS Sumatera Barat Januarto Wiboiwo mengungkapkan survai tingakat kemiskinan dilakukan 2 kali setahun yajkni pada bulan Maret dan September. Sedangkan angka pasti tingkat kemiskinan di Sumbar pada bulan September akan rilis pada bulan Februari 2021.
Sementara pengukuran tingkat kemiskinan dikategorikan 2 yakni kemiskinan makro yang didapat dari data Survai Sosial Ekonomi nasional, dan tingkat kemiskinan mikro dari data TKS.Plt Kepala BPS Sumbar juga mengungkapkan bahwa pandemi Covid-19 secara kasat mata sangat berpengaruh terhadap ekonomi masyarakat.
Wartawan : MONA/ JONI BAKRI
Editor : PPID TVRI SUMBAR
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Operasi Zebra Singgalang 2025 Resmi Dimulai Hari Ini, Senin, 17 November
17 November 2025 JAM 18:48:22 WIB
Baru Bebas dari Tahanan, Seorang Wanita Muda di Padang Kembali Ditangkap karena Kasus Pencurian
16 November 2025 JAM 21:09:51 WIB
1946 Karateka Berlaga di Kejuaraan Karate Open Piala Wali Kota Padang
16 November 2025 JAM 18:17:53 WIB