Berita ❯ Kabupaten Limapuluh Kota
BANJIR KEMBALI LANDA KECAMATAN SITUJUAH
TVRI Sumatera Barat • Bencana Alam 08 Maret 2024 JAM 06:00:00 WIB

Intensitas hujan tinggi yang turun sejak Kamis siang mengakibatkan banjir melanda sejumlah nagari di Kecamatan Situjuah Limo Nagari, banjir merendam lahan pertanian,rumah,banjir dan satu masjid.
Pasca bencana puluhan warga melakukan gotong royong untuk membersihkan bagian dalam mesjid dari material.
Satu unit mobil pemadam kebakaran diturunkan untuk membersihkan mesjid dari lumpur.
Di Nagari Situjuah Batua dan Situjuah Banda dalam banjir merendam rumah warga dan satu puskesmas pembantu mengakibatkan tembok pembatas roboh.
Beruntung tidak ada korban jiwa dari bencana tersebut.hingga kini masyarakat masih melakukan pembersihan terhadap masjid dan fasilitas umum lainnya yang terdampak banjir.
Mengantisipasi korban jiwa,pihak kepolisian mengingatkan masyarakat untuk selalu waspada dan hati-hati,terutama yang tinggal dekat aliran sungai atau perbukitan.
Wartawan : EDWARD
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Satu Rumah di Padang Besi Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp500 Juta
01 Januari 2026 JAM 18:23:29 WIB
Arus Lalu Lintas Lembah Anai Terpantau Ramai Lancar di Malam Tahun Baru, Perbaikan Jalan Terus Dikebut
01 Januari 2026 JAM 16:41:43 WIB
Mobil Box Terbalik di Jalur Solok-Padang, Lalu Lintas Sempat Diberlakukan Buka Tutup
01 Januari 2026 JAM 16:00:22 WIB